PENGARUH TERPAAN BERITA KEJAHATAN DI TELIVISI TERHADAP SIKAP WASPADA DAN CEMAS PADA IBU RUMAH TANGGA

Hamim S.Sos, MSi

Abstract


Banyaknya berita kejahatan yang menerpa khalayak maka pada diri khalayak tersebut akan terbentuk realitas sosial, yaitu timbulnya rasa cemas yang kemudian diikuti dengan sikap waspada terhadap lingkungan sekitarnya.
Hipotesis utama yang diajukan adalah terdapat pengaruh terpaan berita kejahatan di televisi terhadap pembentukan realitas sosial pada khalayak.
Pengambilan sampel secara Kluster Ganda Bertahap (Multistage Cluster Sampling) dan alokasi proposional pada setiap strata wilayah penelitian, maka diperoleh sampel minimal sebesar 232 orang dewasa. Uji hipotesis digunakan uji regrasi ganda.
Dari analisis diperoleh kesimpulan bahwa berita kejahatan yang ditayangkan SCTV dan AN-teve berpengaruh terhadap pembentukan realitas sosial pada masyarakat Surabaya, yaitu dengan munculnya rasa cemas dan sikap waspada pada lingkungan sekitarnya.
Kata kunci: Terpaan berita kejahatan, Waspada, Cemas

Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


http://ejournal.upnjatim.ac.id/public/site/images/ilkom/gambar_1_341