PENGARUH WORK FAMILY CONFLICT, FAMILY WORK CONFLICT TERHADAP STRES KERJA DOSEN PEREMPUAN UPN VETERAN JATIM

Resi Permanasari, Bowo Santoso

Abstract


ABSTRAK

UPN Veteran Jawa Timur merupakan perguruan tinggi negeri barusehingga harus beradaptasi pada perubahan sistem manajemen yang ada.Beberapa aturan kebijakan mengalami perubahan termasuk kompleksitas kerjapada dosen. Hal ini dapat memacu konflik antara tanggung jawab peran padapekerjaan dan kehidupan keluarga (work family conflict dan family work conflict)yang pada akhirnya memicu timbulnya stres kerja.Penelitian ini bertujuan menguji pengaruh work family conflict danfamily work conflict terhadap stres kerja dosen perempuan di UPN Veteran JawaTimur. Sampel penelitian ini adalah dosen perempuan yang menjabat di UPNVeteran Jawa Timur. Teknik analisis data menggunakan multiple regressionanalysis. Hasil penelitian menunjukan bahwa work family conflict berpengaruhterhadap stres kerja (sig. 0,006) dan family work conflict berpengaruh terhadapstres kerja (sig, 0,048). Hasil penelitian ini mendorong pimpinan institusi agarmampu membuat kebijakan yang dapat mengurangi work family conflict danfamily work conflict sehingga stres kerja dosen pun menurun dan sebaliknyakinerja dosen pun akan meningkat.

Kata kunci : work family conflict, family work conflict, stress kerja.


Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




free hit counterCreative Commons License
MEBIS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.