EVALUASI KINERJA INFRASTRUKTUR TEKNOLOGI INFORMASI PADA DOMAIN ACQUISITION AND IMPLEMENTATION BERDASARKAN COBIT FRAMEWORK 4.1

Ronggo Alit

Abstract


Abstrak. Penerapan Teknologi Informasi pada sebuah lembaga pendidikan seharusnya dapat digunakan secara optimal. Untuk itu, diperlukan pemahaman  yang tepat mengenai konsep dasar dari sistem  yang berlaku, baik teknologi yang dimanfaatkan maupun aplikasi yang digunakan. Pada tahap analisis kinerja infrastruktur teknologi informasi saat ini (as-is), penulis melakukan penilaian terhadap masing-masing atribut model kematangan untuk proses yang akan dinilai. Penilaian kinerja saat ini (as-is), diperoleh  berdasarkan pencapaian kinerja Infrastruktur Teknologi Informasi saat ini berdasarkan data – data tertulis yaitu berupa Laporan Sasaran Mutu, Laporan Rencana Strategis Pengembang TIK, Blue Print Teknologi Informasi Universitas. Penilaian kinerja yang diharapkan (to-be) bertujuan  untuk memberikan acuan untuk pengembangan teknologi informasi di institusi tersebut. Berdasarkan perbandingan kinerja saat ini dan kinerja yang diharapkan menghasilkan  rata – rata GAP mencapai nilai 1.00. Dikarenakan GAP yang dihasilkan terbilang kurang baik maka penulis merasa perlu untuk memberikan rekomendasi pada masing masing subdomain sehingga perbaikan lebih fokus pada bagian domain yang lemah.

 

Kata Kunci: Kinerja, Infrastruktur Teknologi Informasi, COBIT


Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.