Pengaruh Brand Image Dan Brand Awareness Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui Kepuasan Pelanggan Sebagai Variabel Intervening

Edvian Ditya Rachmanu

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh brand image dan brand awareness terhadap loyalitaspelanggan melalui kepuasan pelanggan sebagai variabel intervening pada pengguna Vivo di Surabaya. Jenispenelitian ini adalah penelitian kuantitatif, sedangkan pada penelitian ini populasi yang digunakan adalahakun Instagram @vivo_indonesia yang memiliki 857.171 followers, dengan teknik pengambilan sampelmenggunakan purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner dengan teknik analisisstatistik deskriptif dan inferensial menggunakan program Smart-PLS 4.0. Berdasarkan hasil penelitian dapatdisimpulkan bahwa brand image berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen. Brandawareness berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Kepuasan pelangganberpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan. Brand image berpengaruh positif dan tidaksignifikan terhadap loyalitas pelanggan. Brand awareness berpengaruh positif dan signifikan terhadaployalitas pelanggan. Brand image berpengaruh negatif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan melaluikepuasan pelanggan. Brand awareness berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelangganmelalui kepuasan pelanggan.Kata kunci: Brand Image, Brand Awareness, Kepuasan Pelanggan, Loyalitas Pelanggan

References


Afnina, & Hastuti, Y. (2018). Pengaruh Kualitas Produk terhadap Kepuasan Pelanggan Afnina Yulia

Hastuti. 9. Ahdiat, A. 2023. Penduduk Indonesia yang Punya Handphone Bertambah pada 2022. Diakses dari portal

https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2023/03/08/penduduk-indonesia-yang-punya- handphone-bertambah-pada-2022 pada 11 April 2023 pukul 12.00 WIB. Assauri, S. (2015). Manajemen Pemasaran. PT Raja Grafindo Persada. Assauri, S. (2018). Manajemen Pemasaran (S. Assauri, Ed.). Raja Grafindo. Bali, A. Y. (2022). Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Loyalitas Konsumen Dengan Kepuasan

Konsumen Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Akuntansi, Manajemen Dan Ekonomi, 1(1), 1–14. https://doi.org/10.56248/jamane.v1i1.7

Bestari Putri, N. (2022, March 23). Raja HP RI Berganti Lagi, Bukan Samsung, Xiaomi atau Vivo. Diakses

dari portal https://www.cnbcindonesia.com/tech/raja-hp-ri-berganti-lagi-bukan-samsung-xiaomi- atau-vivo pada 18 Januari 2023 pukul 15.00 Wib.

Chandrarin, G. (2017). Metode Riset Akuntansi Pendekatan Kuantitatif. Salemba Empat. Gitosudarmo, I. (2014). Manajemen Operasi. BPFE. Ilfathna, Z., & Yuniarinto, D. A. (n.d.). PENGARUH KUALITAS PRODUK, DAN HARGA TERHADAP LOYALITAS

PELANGGAN (STUDI PADA KOBER MIE SETAN DI KOTA MALANG). Maryati, M., Darna, N., & Muhidin, A. (2020). Pengaruh citra perusahaan dan kualitas layanan terhadap

kepuasan konsumen (Studi pada PD. Sumber Rezeki Singaparna). Business Management and

Entrepreneurship Journal, 2, 104–115. Saefullah. (2020, November 30). Pengaruh Kemajuan Teknologi Komunikasi dan Informasi Terhadap

Karakter Anak. Bdkjakarta.Kemenag.Go.Id. Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Alfabeta. Supertini, N. P. S., Telagawati, N. L. W. S., & Yulianthini, N. N. (2020). Pengaruh kepercayaan dan

kepuasan pelanggan terhadap loyalitas pelanggan pada Pusaka Kebaya di Singaraja. Prospek: Jurnal

Manajemen Dan Bisnis, 2(1), 61. https://doi.org/10.23887/pjmb.v2i1.26201

Thungasal, C. E., & Siagian, I. H. (2019). PENGARUH KUALITAS LAYANAN DAN HARGA TERHADAP

LOYALITAS PELANGGAN MELALUI KEPUASAN PELANGGAN PADA HOTEL KASUARI (Vol. 7, Issue 1). Wirawan, A. A., Sjahruddin, H., Razak, N., Program, M., Manajemen, S., Tinggi, S., Ekonomi, I., Makassar, B., & Program, D. (2019). Pengaruh Kualitas Produk dan Lokasi Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui

Kepuasan Pelanggan Sebagai Variabel Intervening Pada Lamuna Coffee di Kabupaten Bone. JURNAL

ORGANISASI DAN MANAJEMEN, Issue 1. https://doi.org/10.31227/osf.io/p8e5z


Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Bisnis Indonesia diterbitkan oleh Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis UPN Veteran Jawa Timur