KOMUNIKASI LEMBAGA KEHUMASAN MELALUI PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL: STUDI PADA PENYEBARAN INFORMASI PROGRAM PEMERINTAH KOTA MANADO

Jeffry W. Londa, Novie R. A. Palar, Sofia E. Pangemanan, Fanley N. Pangemanan

Abstract

Humas pemerintah merupakan unit kerja yang memiliki tangungjawab dalam menyebarkan informasi terkait dengan program, aktivitas, capaian kerja dan pelayanan kepada masyarakat. oleh karena itu maka diperlukannya penggunaan media yang tepat sesuai dengan kebutuhan dan perkembangannya. Media sosial menjadi sarana yang paling banyak digunakan oleh masyarakat dalam berkomunikasi. Humas pemerintah dapat menggunakan media sosial dalam berkomunikasi secara langsung dan memberikan respon dengan segera terkait dengan penyelenggaraan pemerintahan, pembangunan, pemberdayaan dan pelayanan kepada masyarakat serta juga menggali aspirasi publik.   Melalui proses analisis ditemukan bahwa Pemerintah Kota Manado melalui bagian Humas telah menjadikan media sosial sebagai saran penyebaran informasi kepada Masyarakat. akan tetapi informasi yang disampaikan lebih kepada aktivitas yang dilakukan oleh pimpinan. Informasi yang terkait dengan pelaksanaan program Pembangunan, capaian kinerja dan anggaran dalam hubungan dengan proses tranparansi dan keterbukaan informasi public belum banyak dipublikasikan

Full Text:

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Published by :

Department of Public Administration

University of Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur

in Collaboration with Indonesian Assosiation of Public Administration (IAPA)

 

Editorial Office :

Jl.Raya Rungkut Madya, Gunung Anyar, Surabaya

Faculty of Social, Cultural, and Political Science

University of Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur

Email : hendra.wijayanto.fisip@upnjatim.ac.id