KAJIAN LAMA PERENDAMAN DAN KONSENTRASI KALSIUM HIDROKSIDA PADA MANISAN PEPAYA (Assessment During Soaking and Calcium hydroxide Concentration of Papaya Fruit Candy)

Enny Karti Basuki S, Latifah dan Ranita Novita Sari JURNAL TEKNOLOGI PANGAN

Abstract


ABSTRACT

Papaya candy  is slice shape food of made from slice fresh papaya to give sugar and drying. Slice papaya is soking in calcium hydroxide solution made slice papaya hard. This research was conducted to evaluated the concentration and duration soaking calcium hydroxide solution on the quality papaya candy. The method of this research was laboratory experiment with factorial completely randomized desing consisting of two factors and two replication. The first factor is soaking duration (5, 10, 15 and 20 minutes) and the second factor was  calcium hydroxide concentration (2%, 3%, 4% and 5%). The best treatment was combination of  calcium hydroxide contration 3% and 10 minutes soaking. This papaya candy product had yield 38,33%, water content 23,71%, betha carotene 105,6 IU,  reduction sugar 16,16%, vitamine C 34,31 mg/100 g calcium content 1,2%, texture 0,008 mm/gr. det, taste score 202,5,  color score 247,5 and texture score 261,5.

Keyword : calcium hydroxide concentration, soaking duration, slice, papaya candy.

 

 

ABSTRAK

 

Manisan kering pepaya merupakan makanan olahan atau awetan yang dibuat dari irisan pepaya segar, diberi gula dan dikeringkan. Agar teksturnya keras perlu direndam dalam larutan kalsium hidroksida, Penelitian ini bertujuan mengetahui kombinasi antara konsentrasi larutan kalsium hidroksida dan waktu perendaman. Penelitian dilakukan di laboratorium dengan menggunakan metode rancangan acak lengkap pola faktorial dengan dua faktor dandua kali ulangan. Faktor pertama waktu perendaman (5, 10, 15 dan 20 menit) dan faktor kedua konsentrasi kalsium hidroksida (2%, 3%, 4% dan %5). Hasil penelitian terbaik pada kombinasi waktu perendaman 10 menit dan konsentrasi kalsium hidroksida 3%, dengan rendemen 38,33%, kadar air 23,71%, beta karoten 105,6 IU, vitamin C 34,31 mg/100 g, kadar gula reduksi 16,16%, kadar kalsium 1,2%, tekstur 0,008 mm/g.det.,rasa 202,5, warna 247,5 dan tekstur 261,5.

 

Kata kunci : konsentrasi kalsium hidroksida, waktu perendaman, irisan, manisan    pepaya.

Full Text: DOWNLOAD

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Copyright @ 2007 Department of Food Technology Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur
______________________________________________________________________

Pusat Publikasi | Teknologi Pangan | Fakultas Teknik (Gedung Giri Reka ) | Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur, Indonesia

Jln. Raya Rungkut Madya, Gunung Anyar Surabaya, 60294 Email : jtp@upnjatim.ac.id